H-2 Penyeberangan Pelabuhan Ferry Jurusan Tigaras-Simanindo Alami Peningkatan, KSOPP Danau Toba Lakukan Pengawasan

    H-2 Penyeberangan Pelabuhan Ferry Jurusan Tigaras-Simanindo Alami Peningkatan, KSOPP Danau Toba Lakukan Pengawasan

    SIMALUNGUN-Dua hari menjelang Lebaran Hari Raya Idul Fitri penyeberangan di pelabuhan Ferry jurusan Tigaras-Simanindo mulai terjadi peningkatandibanding H-4 kemarin 

    Demikian disampaikan Kepala KSOPP Danau Toba Rijaya Simarmata melalui kepala Pelabuhan Tigaras Darwin Purba, Senin (8/4/2024). 

    Darwin Purba mengatakan peningkatan terlihat dari banyaknya kendaraan penumpang yang sedang mengantri untuk menyeberang ke Simanindo. 

    "Kita prediksi puncak arus mudik lebaran pada H+2", jadi untuk mengantisipasi lonjakan antrian panjang, KMP I dan KMP II akan tetap beroperasi hingga pukul 02.00 WIB", kata Darwin Purba.

    Lanjut ia sampaikan, untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan, KSOPP Danau Toba juga melakukan pengawasan dan tetap melakukan koordinasi dengan stakeholder yang lain, "sebutnya 

    Sementara Ka Pos Terpadu Pelabuhan Tigaras AKP Surianto Pinem SH mengaku situasi arus penyeberangan kapal ferry jurusan Tigaras-Simanindo H-2 lebaran ramai dan lancar.(KARMEL) 

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    H-2 Lebaran Idul Fitri 2024, KMP Ferry Tao...

    Artikel Berikutnya

    Kunjungan Wisatawan Diprediksi Melonjak...

    Berita terkait

    Pasangan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Binjai Daftar ke KPU Melalui Jalur Independen
    Alih Fungsi Perbukitan Diduga Penyebab Banjir Bandang, DPRD Sumut Murka; Banyak yang Harus Bertanggungjawab Atas Kerusakan Hutan
    Tiang Tower Lapangan Golf Mini Bahayakan Keselamatan, Warga Minta Dibongkar
    Buka APRC Asia Rally Cup 2023, Pj Gubernur Sumatera Utara Komitmen Dukung WRC Hadir di Danau Toba
    Permudah Akses Wisatawan Keluar Masuk Samosir, Bupati Minta Dinas Perhubungan Bantu Pengurusan Izin KMP Julaga Tamba 01
    KMP Julaga Tamba 01 Resmi Beroperasi di Lintasan Simanindo-Tigaras, Kepala KSOPP Minta Nahkoda Utamakan Keselamatan
    Kabar Gembira! ASDP Buka Lintasan Baru Silalahi-Simanindo, Besok Pelayaran Perdana
    Bupati Samosir Dukung Pelayaran KMP Julaga Tamba Simanindo-Tigaras dan Harapkan Dapat Layani Angkutan Lebaran 2024
    Gelar Karya Proyek Penguatan Profil Pelajaran Pancasila, SMP Negeri 1 Parapat Angkat Sejarah Pengasingan Soekarno di Kota Touris Parapat
    GM ASDP Danau Toba Sholat Idul Fitri di Ruang Terbuka Publik bersama Umat Muslim Parapat dan Ajibata
    Lebaran Pertama Kendraan Wisatawan Membludak, Kepala KSOPP Danau Toba Minta Operator Kapal Percepat Pelayaran
    Dukung Dunia Pendidikan, Regal Springs Indonesia Sosialisasikan Pentingnya Konsumsi Protein Ikan Kepada Anak Didik
    Tim Sar Gabungan Berhasil Temukan 1 Orang Korban Banjir Bandang 500 Meter Dari Desa Simangulampe
    Sukseskan Aquabike World Championship 2023, Kepala Dinas Kominfo Sumut Dorong Tuan Rumah Gencarkan Penyebaran Informasi
    Pelaku UMKM di Medan Menangkan Hadiah EDC Festival BRI

    Rekomendasi berita

    Peta Politik Paslon Bupati dan Wakil Bupati Karo di Pilkada Serentak 2024
    Dansatgas TMMD Kodim 0209/LB : Giat Non Fisik Tentang Kesehatan Bentuk Perhatian Kepada Masyarakat 
    11 Nama Bacalon Kepala Daerah Diusulkan DPC Gerindra Karo ke DPP
    Usai Kunjungi 200 Desa, Andreas Karo-Karo Daftar Balon Wakil Bupati Karo ke PDI Perjuangan
    Peduli Bencana Galodo Sumatera Barat, Hakim Agung Mahkama Agung RI Terjun Langsung  Lokasi Terdampak

    Tags